RSS

About

Selamat Datang di Blog Saya

Cara Menambah Whos Amung ( Siapa yang Online )

Selamat siang sobat blogger, sudah dua hari kita tidak bisa bertemu karena komputer saya lagi rusak :'(. Tapi sekarang sudah bisa kok jadi saya bisa berbagi ilmu dengan kalian semua

Okay topik/tema kali ini adalah Cara Menambah Whos Amung ( Siapa yang Online ). Apa maksudnya Whos Amung? Gak tau ya, Whos Amung adalah website yang menyediakan jasa berupa menu yang bisa mengetahui berapa banyak pengunjung yang sedang mengunjungi blog anda. Mungkin bisa sampai 1 Milyar :D, memang kalian tahu berapa jumlah pengunjung yang sedang mendiami blog kalian? Gak tau ya (sama dong :p) pasang aja badge website whos amung kalau begitu

1. Kunjungi alamat http://whos.amung.us/
2. Setelah itu putar kursor hingga menemukan bagian tengah website tersebut
3. Silakan sobat tentukan dimana sobat akan meletakan badge ini di blog

Gambar 1.1. Menentukan Letak Badge 

4. Ketika sobat sudah yakin dengan letak badge, salin kode JavaScript

 Gambar 1.2. Menyalin JavaScript (Kotak Merah)

5. Masuk ke Dasboard -> Blog Sobat -> Tata Letak -> Tambah Gadget -> HTML/JavaScript -> Paste Kode nya -> Save/Simpan

 Gambar 1.3. Menambah Elemen
Gambar 1.4. Paste kode JavaScript

6. Jadi deh badgenya, gambar di bawah ini adalah contoh hasil akhir badgenya

Gambar1.5. Hasil Akhir Badge

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Cara Memasang Tombol Share To Facebook Di Blog

Memasang gadget share facebook pada blog ini bertujuan untuk mempublikasikan atau sharing posting atau artikel blog kita ke teman blogger dan memperluas jaringan blog sobat (Meningkatkan reputasi blog), serta dapat juga mendatangkan banyak pengunjung (Apa bedanya sama reputasi?)/ Untuk membuatnya ikuti langkah dibawah ini

1. Masuk ke Dashboard ~> Blog Sobat ~> Template ~> Edit HTML ~> Lanjutkan ~> Centang Expand Template Widget
 Gambar 1.1. Edit HTML
Gambar 1.2. Lanjutkan

2. Cari kode <span class='post-author vcard'>  (Gunakan CTRL+F atau F3 Untuk mempercepat pencarian)
3. Setelah ketemu letakan kode dibawah ini tepat dibawah kode yang tadi
<b:if cond='data:post.url'>
<a expr:href='&quot;http://www.facebook.com/share.php?u=&quot; + data:post.url'><img alt='This Share Facebook' border='0' src='http://img32.imageshack.us/img32/5742/sharefacebook.jpg'/></a>
</b:if>

 Gambar 1.3. Peletakan kode HTML

4. Simpan Templatenya



Untuk yang kalimat simpannya tidak terlihat, hilangkan dulu kotak pencariannya
 


Gambar 1.4. Hasil Akhir kode tersebut Klik Disini

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Cara Memasang Random Ayat Al-Quran di Blog

Apabila blog sobat bernuansa Islami, alangkah baiknya jika sobat memasangkan gadget ini yaitu Random Ayat Al-Quran yang bisa menambahkan wawasan dan pencerahan ayat-ayat alquran yang selalu bergonta-ganti ayat disetiap orang lain mengunjungi blogsobat. Untuk memasangkan widget cukup mudah (Simple), lakukan saja langkah-langkah dibawah ini

1. Pertama-tama kunjungi situs widgets.mahesajenar.com
2. Setelah itu pada bagian menu utama klik Random Ayat

 Gambar 1.1. Memilih Menu

3. Lalu pilih jenis gadget yang sobat inginkan, apakah teks atau gambar
4. Setelah sobat menentukan jenis gadgetnya, sekarang tentukan Jeda Auto Refresh dan Jumlah Random Ayatnya

Gambar 1.2. Menentukan jenis gadget

5. Kode HTML akan muncul pada bagian bawah, sebelum sobat mengopy kode tersebut alangkah baiknya jika sobat menekan menu Preview terlebih dahulu'

Gambar 1.3. Kode Widget/Gadget

6. Masuk ke Dasboard -> Blog Sobat -> Tata Letak -> Tambah Gadget -> HTML/JavaScript -> Paste Kode nya -> Save/Simpan

 Gambar 1.4. Menambah Elemen
Gambar 1.5. Paste Kode HTML

Selain gadget Random Ayat, Sobat juga dapat membuat gadget Jadwal Adzan, Asmaul Husna, Tanggal Hijriah, Counter, dan Komentar

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Tukar Banner

Hai sobat blogger mari kita bertukar banner untuk menjalin hubungan kita, meningkatkan traffic(Pengunjung), Meningkatnya alexa rank, dll. Caranya cukup simple yaitu letakan dahulu script berikut imi di blog sobat, lalu kalau sudah di pasang hubungi kami melalui Contact Me, Jangan lupa untuk mengirimkan URL Image beserta URL blog sobat agar kami bisa memasangkannya

Banner 1


Banner 2
Tutorial Blogger





Banner Sahabat:
-

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Cara Jitu Agar Blog Cepat Dikenali oleh Google

Banyak orang terbiasa mencari sesuatu di Google. Situs ini menyediakanproses index otomatis terhadap setiap web/blog, tetapi tidak akan di index kalau kita tak mendaftarkan situs kita ke Mbah Google. Untuk itu setiap blogger Wajib medaftarkan situs webnya ke Mbah google, agar situs sobat masuk ke google. Caranya sebagai berikut

1. Buka https://www.google.com/webmasters/tools/submit-url, lalu isi formulir yang telah disediakan oleh google. Klik Add URL

Gambar 1.1 Mendaftarkan Blog ke Google

 2. Setelah itu akan muncul pemberitahuan bahwa permintaan sobat telah terkirim

 Gambar 1.2 Permintaan telah terkirim

Tunggu beberapa hari sampai blog kita terindex. Lamanya proses tidak bisa kita prediksi. Kadan cepat tapi juga sering lama. Jadi kunci utama agar blog cepat terindex adalah Sabar

hehehe :D

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Cara Menghilangkan Navigation Bar (Navbar) pada blog

Ketika pertama kali sobat membuat blog, ada garis kecil kecil (bar) memanjang berupa logo blogger, kotak pencarian, dan lain sebagainya seperti gambar berikut:

Gambar 1.1. Navigation Bar (Navbar)

Bar tersebut bisa kita hilangkan supaya tampilan blog lebih enak untuk dilihat.
Caranya sebagai berikut ini:
1. Masuk ke Dashboard ~> Blog Sobat ~> Template ~> Edit HTML ~> Lanjutkan ~> Centang Expand Template Widget
2. Cari kode ]]></b:skin>  (Gunakan CTRL+F atau F3 Untuk mempercepat pencarian)
3. Setelah ketemu letakan kode dibawah ini tepat diatas kode yang tadi
#navbar-iframe {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}
4. Jika Cara tersebut tidak bisa cari kode <body> (Gunakan CTRL+F atau F3 Untuk mempercepat pencarian)
5. Lalu letakan kode dibawah ini tepat dibawah kode yang tadi
<style type='text/css'>
#navbar-iframe {display:none;}
</style>
6. Simpan Templatenya


Untuk yang kalimat simpannya tidak terlihat, hilangkan dulu kotak pencariannya
 

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Cara Membuat Forum Di Blog

Saat ini ajang untuk berinteraksi sosial secara online bisa dilakukan dengan banyak cara sebut saja blog, situs jejaring sosial, YM (Yahoo Messenger), dan salah satu media yang sudah cukup lama ada yaitu Forum (online tentunya) contohnya: Kaskus. Bagi seseorang yang ingin memiliki sebuah situs yang murni berisi forum tentunya cukup membungungkan, terutama bagi sobat yang masih belajar

Cara memasang forum itu sangat mudah, bahkan bisa dibilang paling mudah, karena kita hanya perlu memasukan kode script tertentu dan memasangnya pada sebuah halaman/ artikel blog. Untuk memasangkan Widget ini ikuti langkah di bawah ini

1. Kunjungi alamat nabble di http://n6.nabble.com/free-forum.html
2. Masukan username sobat, email sobat, password, centang I have read and I agree to Nabble's, Nama Forum, Deskripsi forum, dan masukan kode captcha
Gambar 1.1 Contoh Biodata yang saya isi
3. Apabila semua data yang sobat masukan benar, maka forum telah sukses dibuat. Setelah itu sobat akan melihat tulisan yang berlatar belakang bewarna kuning, Klik Go to next message
Gambar 1.2 Tulisan yang saya maksud
4. Setelah sobat klik akan muncul code HTML/JavaScript, copy kode tersebut
Gambar 1.3 Kode yang saya terima
5. Masuk ke Dasboard -> Blog Sobat -> Tata Letak -> Tambah Gadget -> HTML/JavaScript -> Paste Kode nya -> Save/Simpan
 Gambar 1.4 Menambah Elemen baru pada blog
Gambar 1.5 Paste Kode nya
6. Posisikan forum tersebut di posisi yang srategis sehingga pengunjung bisa melihat forum ini di halaman utama dan melakukan posting pesan pada forum sobat
Gambar 1.6 Hasil Preview forum pada blog
Bagi pengunjung yang akan posting pesan cukup mudah kok, tanpa harus register terlebih dahulu. Cukup dengan klik New Topic dan mengisi nama, subjek, dan pesan yang dikirim lalu Post Message. Posting akan muncul. 

Jangan memasang forum pada bagian footer (Seperti Gambat Diatas) karena para pengunjung jarang memerhatikan bagian footer blog. Jangan lupa kunjungi forum saya di sini

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Memasang Tombol Share to Facebook Pada Blog

Supaya sobat tidak repot-repot copy paste artikel sobat ke facebook, sediakanlah tombol Share to Facebook di setiap artikel blog sobat. Caranya sebagai berikut

1. Masuk ke Dasboard lalu klik Blog sobat
2. Pilih ke Template
3. Lalu pilih Edit HTML dan pilih lanjutkan
4. Jangan lupa centang Expand Template Widget
5. Cari kode berikut
<b:if cond='data:top.showAuthor'>
 Gambar 1.1 Kode yang di temukan
6. Letakan kode dibawah ini tepat diatas kode yang tadi
<b:if cond='data:post.url'><a expr:href='&quot;http://www.facebook.com/share.php?u=&quot; + data:post.url'><img alt='http://rizved.blogspot.com/' border='0' src='http://b.static.ak.fbcdn.net/images/share/facebook_share_icon.gif?8:26981'/></a>
</b:if>
<br/>
 Gambar 1.2. Menyisipkan kode
 9. Simpan
Untuk yang kalimat simpannya tidak terlihat, hilangkan dulu kotak pencariannya
Hasil akhirnya akan seperti di bawah ini, atau kalau mau lihat hasilnya secara langsung klik di sini
Gambar 1.3. Hasil akhir ikon facebook di akhir artikel


  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Memasang IP Address pada blog

Kita bisa melacak pengunjung berdasarkan IP Addres. Untuk mengetahuinya, pasang saja widget pelacak IP Address yang bisa kita dapatkan secara gratis. Caranya ada di bawah ini

1. Kunjungi website http://www.ipnow.org/, lalu pilih custom salah satu gambar yang berada dibagian bawah
 Gambar 1.1. Memilih custom image.
2. Setelah itu pilih warna background dan teks, lalu klik Create My Image
 Gambar 1.2. Memilih Warna Background dan teks.
3. Setelah itu copy kode HTML pada "Linked Image"
 Gambar 1.3. Menyalin Kode Linked Image.
4. Setelah itu Masuk ke Dasboard -> Blog Sobat -> Tata Letak -> Tambah Gadget -> HTML/JavaScript -> Paste Kode nya -> Save/Simpan
 Gambar 1.4. Menyalin kode pada Elemen Blog.
5. Setelah itu buka blog sobat dan lihat hasilnya
Gambar 1.5. Contoh hasilnya

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

Cara Menambahkan Google Translate pada blog (Drop Down)

Google baru saja mengumumkan perbaikan lebih pada pelayanan terjemahan gratis. Disini Tutorial Blogger akan mengajarkan cara untuk memperkenalkan Google Translation otomatis ke website Sobat, dengan menggunakan daftar drop-down dilengkapi beberapa fitur bahasa. Sebelumnya Tutorial Blogger telah mengajarkan kepada sobat tentang Cara Memasang Google Translate Pada Blog (Bendera Bulat)

Google sekarang menawarkan layanan terjemahan bebas dalam 51 bahasa, yaitu lebih dari 98% dari semua pengguna Google Menggunakannya. Luar Biasa Bukan??
Gambar 1.1. Tampilan Google Translate Dalam Drop Down
Untuk memasang gadget google translate langkahnya sebagai berikut
2. Pilih bahasa blog atau web yang sobat gunakan dan bahasa apa saja yang nantinya akan dipasang di blog sobat (Semua Bahasa)
Gambar 1.2. Halaman Utama Google Translate.
3. Salin kode yang ditampilkan dibawahnya untuk ditambahkan ke elemen halaman blog sobat
Gambar 1.3. Kode HTML Google Translate
4. Setelah itu Masuk ke Dasboard -> Blog Sobat -> Tata Letak -> Tambah Gadget -> HTML/JavaScript -> Paste Kode nya -> Save/Simpan
Gambar 1.3. Menambah Elemen Baru pada blog.
Gambar 1.4. Paste kode pada elemen blog
Lihat blog sobat. akan tampil Google Translate dengan Drop Down untuk menerjemahkan blog sobat dalam beberapa bahasa
Gambar 1.5. Google Translate terpasang pada blog

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS